Laman

Monday, October 15, 2012

Home » » Installasi dan Konfigurasi Web Server dengan Apache Xampp 1.7 di Linux opensuse 11.1

Installasi dan Konfigurasi Web Server dengan Apache Xampp 1.7 di Linux opensuse 11.1




Pertama buat DNS Server terlebih dahulu. Klik disini.

Berikut langkah-langkah konfigurasi Xampp:
1. Siapkan Xampp (bisa di dalam flashdisk atau bisa didalam CDR)
2. Installasi xampp
Dari flashdisk :

Mount dulu flashdisk dengan cara :

a. Tancapkan Flashdisk

b. # fdisk -l (untuk memeriksa letak atau nama device flashdisk tersebut).
c. # mount /dev/sdb1 /media (mount flashdisk ke media dan sdb1 adalah nama/ letak devicenya).
d. # cd /media/ (masuk dalam media flashdisk)
e. # ls (melihat isi flashdisk)

f. # tar xvfz xampp-linux-1.7.tar.gz –C /opt/ (extrak xammp di directory /opt)
g. Proces peng-ektrakan pun berjalan. Tunggu hingga selesai.
h. # /opt/lamp/lamp start (untuk menjalankan xammp)
3. Restart Network dan Bind/Named # rcnetwork restart (merestart network)
# rcnamed restart (merestart bind/named)

4. Buka browser di computer client. Kemudian buka www.zainul.com (domain yang anda buat). Bila berhasil akan muncul tampilan seperti gambar dibawah.

Pilih Bahasa. Kemudian akan tampil seperti gambar dibawah.
5. Mengisi password security Xammp
# /opt/lampp/lampp security Kemudian ikuti langkah seperti digambar.


6. Restart Xampp # /opt/lampp/lampp restart
7. Buka browser di client. Buka www.zainul.com (domain yang dibuat). Dan jika berhasil akan muncul seperti gambar dibawah. Masukkan Username : lampp Password : (isi password yang tadi di set).
8. Dan muncul seperti gambar dibawah.

No comments:

Post a Comment

Blogger Wordpress Gadgets